Penyaluran BLTDD Tahap III  (Bantuan Langsung Tunai Dana Desa) Yang Diterima Oleh 154 KPM Yang Dilaksanakan Pada  Hari Ini Senin, 22 Juni 2020 Yang Disaksikan  Oleh Masyarakat, Pemdes, BPD, Pengurus Desa Adat, Babinsa, Babinkamtibmas, Dan Tim Monitoring Dari Kecamatan  Sawan.  Susunan  Acara Yang Dimulai Dari  Pembukaan , Menyanyikan Lagu Pada  Munegri, Sambutan Dari Bapak Camat Atau Yang Mewakili, Dan Sambutan  Dari Bapak Perbekel Desa Jagaraga  Sekaligus Penyerahan Secara Simbolis Bagi 154 KPM.

Artikel Terkini

  • Laporan Pertanggungjawaban BUMDesa Suka Pura

    01 April 2020 11:21:34 WITA
    Laporan Pertanggungjawaban BUMDesa Suka Pura
    Desa Jagaraga Pada Hari Tanggal, Senin 3 Februari 2020 Jam 9.00 Wita. Bertempat di Kantor Perbekel Desa Jagaraga. Acara Musyawarah Desa dibuka oleh Ibu Ketua BPD Yaitu Putu Era Widari. Susunan Acara Pertama Bembukaan Menyanyikan Lagu Indonesia Raya Lalu Dilanjutkan Dengan Doa Yang dibacakan Oleh Ibu... ..selengkapnya

  • Si Melik menyambangi Desa Jagaraga

    13 Maret 2019 11:41:26 WITA
    Si Melik menyambangi Desa Jagaraga
    Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Buleleng melaksanakan pelayanan jemput bola Siap Melayani Identitas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (SI MELIK), dengan inovasi Satu Layanan Dapat Tiga Dokumen (TRIDATU), dan Satu Layanan dapat Empat Dokumen (4 IN 1) di Desa jagaraga, Kecamatan Sawa... ..selengkapnya

  • Rahajeng Rahina Suci Nyepi Tahun Baru Caka 1941

    05 Maret 2019 14:06:29 WITA
    Rahajeng Rahina Suci Nyepi Tahun Baru Caka 1941
    Om, Swastiastu Pemerintah Desa Jagaraga mengucapkan Selamat Hari Raya Suci Nyepi Tahun Baru Caka 1941. Semoga melalui pelaksanaan Catur Brata Penyepian kita semua bisa mengintopeksi diri, mulalat sarira menjalankan tapa berata, sehingga dalam menjalankan tahun yang baru kita menjadi umat yang lebih ... ..selengkapnya

  • 16 Ogoh-Ogoh Memeriahkan Perayaan Hari Raya Nyepi Tahun Caka 1941

    05 Maret 2019 13:58:35 WITA
    16 Ogoh-Ogoh Memeriahkan Perayaan Hari Raya Nyepi Tahun Caka 1941
    Hari Raya Nyepi adalah hari raya umat Hindu yang dirayakan setiap tahun Baru Saka. Hari ini jatuh pada hitungan Tilem Kesanga (IX) yang dipercayai merupakan hari penyucian dewa-dewa yang berada di pusat samudera yang membawa intisari amerta air ... ..selengkapnya

  • Menelisik Tari Taruna Jaya, Jangan hanya sebatas Kebanggaan

    27 Februari 2019 11:14:09 WITA
    Menelisik Tari Taruna Jaya, Jangan hanya sebatas Kebanggaan
    Tari Taruna Jaya adalah merupakan tari yang menjadi kebanggaan warga masyarakat desa jagaraga pada khususnya. Kenapa demikian, karena tari Taruna Jaya merupakan tarian hasil karya putra jagaraga yang sekarang tarian ini sudah terkenal sampai ke mancanegara, dan menjadi salah satu magnet pariwisata d... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Jagaraga

tampilkan dalam peta lebih besar